Tag: Pj Gubernur Bali
DENPASAR, NusaBali - Penjabat (Pj) Gubernur Bali, Sang Made Mahendra Jaya memimpin rapat koordinasi untuk mendukung percepatan pelaksanaan program pembangunan tiga juta rumah bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) di Ruang Rapat Kertha Sabha, Jayasabha, Denpasar, Kamis (16/1).
Dengan adanya Mahasabha II, Bali diharapkan semakin siap menghadapi tantangan pembangunan yang kompleks, sembari tetap mempertahankan warisan budaya dan kearifan lokal.
Desa-desa ditetapkan sebagai percontohan antikorupsi diharapkan mampu menggetok tularkan kegiatan dan upaya-upaya pencegahan korupsi
SEMARAPURA, NusaBali - Desa Aan, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung ditetapkan menjadi Percontohan Desa Anti Korupsi tingkat kabupaten/kota di Provinsi Bali oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
MANGUPURA, NusaBali - Kapolda Bali Irjen Pol Daniel Adityajaya bersama Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Muhammad Zamroni, dan Pj Gubernur Bali Irjen (Purn) Sang Made Mahendra Jaya patroli malam tahun baru di wilayah Kota Denpasar dan Kabupaten Badung, Selasa (31/12) malam hingga Rabu (1/1) dinihari.
DENPASAR, NusaBali - Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya menggelar acara Refleksi Akhir Tahun 2024 yang dirangkai dengan coffee morning di Gedung Kertha Sabha, areal Kediaman Resmi Gubernur Bali Jayasabha, Denpasar, Jumat (27/12).
DENPASAR, NusaBali - Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya membuka Mahasabha XI Maha Gotra Pasek Sanak Sapta Rsi (MGPSSR) di Pasraman Widya Grha Kepasekan, Jalan Cekomaria, Desa Peguyangan Kangin, Kecamatan Denpasar Utara, Denpasar, Rabu (25/12) pagi.
Rebranding RSJ Bali menjadi RS Manah Shanti Mahottama ini diharapkan dapat mengurangi stigma negatif ODGJ, dan mempermudah pengembangan layanan kesehatan jiwa yang lebih inklusif dan profesional.
GIANYAR, NusaBali - Mendekati akhir masa tugas memimpin Bali, Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya, mengunjungi Puri Ubud, Gianyar pada Senin (23/4).
GIANYAR, NusaBali - Desa Adat Padangtegal, Kelurahan/Kecamatan Ubud, Gianyar membangun Klinik Kesehatan Pratama di sebelah utara Objek Wisata Monkey Forest. Ground breaking pembangunan klinik oleh Pj Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya, Senin (23/12) siang.
Pemprov Bali telah mengalokasikan anggaran sebesar Rp 71,8 miliar untuk program percepatan penurunan stunting tahun 2024.
DENPASAR, NusaBali - Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya menekankan pentingnya kepatuhan penyedia angkutan sewa khusus (ASK) atau taksi daring terhadap peraturan perundang-undangan yang berlaku, khususnya Peraturan Menteri Perhubungan tentang Penyelenggaraan Angkutan Sewa Khusus.
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Provinsi Bali resmi menetapkan Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) dan Upah Minimum Sektoral Kabupaten/Kota (UMSK) Tahun 2025 melalui Keputusan Gubernur Bali Nomor 946/03-M/HK/2024.
Bupati-Walikota diharapkan memprioritaskan isu strategis tahun 2025, seperti pengelolaan sampah, mitigasi bencana, dan peningkatan kualitas pelayanan pariwisata
Selain soal sampah, penempatan dan penataan baliho, spanduk, dan reklame juga menjadi atensi dan arahan Presiden Prabowo Subianto.
Pj Gubernur Sang Made Mahendra Jaya mengatakan merek dagang dan hak cipta membantu memperkuat identitas dan reputasi, dan berperan penting untuk membangun kepercayaan dan loyalitas pelanggan.
Pemprov Bali berkomitmen mengalokasikan sumber daya dan menetapkan kebijakan guna mendukung pembangunan transportasi di Bali, sesuai hasil kajian KIAT.
DENPASAR, NusaBali - Penjabat (Pj) Gubernur Bali S.M. Mahendra Jaya mendorong para advokat untuk membantu meningkatkan literasi hukum masyarakat agar mereka semakin memahami hak dan kewajiban hukum sehingga tidak menjadi korban kejahatan. Mahendra Jaya mendorong terwujudnya program, 1 desa 1 pengacara.
DENPASAR, NusaBali - Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya membuka secara resmi Kongres Kebudayaan Bali IV Tahun 2024 di Gedung Ksirarnawa, Taman Budaya Provinsi Bali, Denpasar, Jumat (6/12).
Baksos Ngrombo telah berlangsung 46 kali, bertujuan membantu masyarakat kurang mampu, penyandang disabilitas, dan yatim piatu di 9 kabupaten/kota se-Bali
Topik Pilihan
-
-
-
-
Badung 21 Jan 2025 Jalan Jebol di Lukluk Mulai Diperbaiki
-
Badung 21 Jan 2025 Satpol PP Panggil Pemilik Vila di Canggu
-
-
-
-
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Antara Instink dan Kecerdasan
Tan mātā parthivī́ tat pitar dyáuḥ (Sukla Yajurveda XXV)